Program Studi Profesi Dietisien FK Undip dirancang untuk memenuhi tuntutan profesional dengan menyediakan praktik profesi bagi lulusan S-1 Gizi. Program Studi ini menyiapkan peserta didik menjadi Dietisien yang kompeten dengan fokus dalam manajemen obesitas.
Program ini menggabungkan ilmu gizi dengan praktik dietetik, untuk melahirkan profesional yang siap menghadapi tantangan masalah gizi dan kesehatan.
Berita Program Studi Profesi Dietisien
Pengabdian Masyarakat Departemen Ilmu Gizi FK Undip: Membangun Kesadaran Anemia di Kalangan Santri Putri Pondok Pesantren
Pada 19 Oktober 2024, bertepatan dengan peringatan Hari Santri Nasional, Departemen Ilmu Gizi Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro (FK Undip) melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat di Pondok Pesantren Madinah Munawwarah, Banyumanik, Kota Semarang. Kegiatan...
Departemen Ilmu Gizi Memperkenalkan Produk Food and Bakery “ProfDiet” pada Peringatan Dies Natalis Undip ke-67
Semarang, 15 Oktober 2024 – Departemen Ilmu Gizi Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro (Undip) turut memeriahkan Peringatan Dies Natalis Undip ke-67 dengan memperkenalkan unit usaha food and bakery, yang menawarkan produk makanan sehat, dengan brand ”ProfDiet”....
Mahasiswi Departemen Ilmu Gizi Universitas Diponegoro Raih 4 Medali di PON XXI 2024
15 September 2024 — Alifia Meidia Namasta, seorang mahasiswi Program Studi S1 Gizi Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro, berhasil mencetak prestasi gemilang pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 yang diadakan di Aceh-Sumatera Utara. Alifia sukses membawa...
Pengumuman
Jurnal Departemen Ilmu Gizi
Penelitian dan Pengabdian Departemen Ilmu Gizi
Prestasi Departemen Ilmu Gizi
Undip
Temukan Kami
Sustainable Development Goals Undip
“Universitas Diponegoro sebagai institusi pendidikan tinggi di Indonesia berkomitmen dalam melaksanakan berbagai program terkait SDGs. Seluruh fakultas, sekolah dan unit lain di Undip telah menyusun program dan kegiatan untuk mencapai 17 tujuan dalam SDGs. Hal ini dalam rangka mendukung komitmen Pemerintah Indonesia dalam mencapai target nasional SDGs.”